Arti & Pengertian Antibiotik
Apa arti dari Antibiotik? Anda menemukan 5 arti dari kata Antibiotik. Anda juga dapat memasukkan sendiri definisi dari Antibiotik

1

0 Thumbs up   0 Thumbs down

Antibiotik


ALIH antibiotik
Sumber: id.wiktionary.org

2

0 Thumbs up   0 Thumbs down

Antibiotik


(Antibiotic) Obat mematikan bakteri.
Sumber: spiritia.or.id

3

0 Thumbs up   0 Thumbs down

Antibiotik


Zat organik yang dihasilkan mikroorganisme yang dapat menghambat atau membunuh mikroorganisme lain yang menyerang manusia atau hewan
Sumber: adi3anto.wordpress.com

4

0 Thumbs up   0 Thumbs down

Antibiotik


sebuah zat yang mampu membunuh atau menonaktifkan bakteri dalam tubuh. Antibiotik biasanya berasal dari mikroorganisme, terutama jamur, atau diproduksi secara sintetis. Antibiotik tidak memiliki pengaruh terhadap seseorang yang terjangkit penyakit yang disebabkan oleh virus
atigastudio - 9 April 2014

5

0 Thumbs up   0 Thumbs down

Antibiotik


Antibiotika adalah segolongan moleku, baik alami maupun sintetik, yang mempunyai efek menekan atau menghentikan suatu proses biokimia di dalam organisme, khususnya dalam proses infeksi oleh bakteri. P [..]
Sumber: id.wikipedia.org





<< Kemarahan Kembali >>

Arti-definisi.com merupakan kamus yang dikerjakan oleh orang-orang seperti Anda dan saya.
Tolong bantu dan tambahkan sebuah kata. Segala bentuk kata diperbolehkan!

Tambahkan arti